Sumber : Assist.id (Fitur Whatsapp Notifikasi)


Apa Itu Whatsapp Notifikasi?


Whatsapp Notifikasi adalah membantu klinik dalam mengingatkan pasien yang sudah didaftarkan kunjungannya secara otomatis via Whatsapp yang terintegrasi dengan sistem Assist.id. Dengan menggunakan Fitur Notifikasi Whatsapp, Informasi jadwal konsultasi akan terkirim secara otomatis dari sistem Assist.id ke pasien yang sudah terdaftar kunjungannya. Untuk menggunakan fitur ini Klinik perlu melakukan top up whatsapp terlebih dahulu, Fitur ini dapat di atur on dan off sewaktu-waktu saat dibutuhkan. Banyak pengelola klinik telah banyak menggunakan fitur ini untuk menjalin komunikasi dengan pasien yang efektif, alasannya karena peluang untuk dibaca dua kali lebih tinggi dari email.



Sumber : Assist.id (Appointment Reminder)


Whatsapp Notifikasi Otomatis Terkirim Pukul 5 Pagi


Reminder whatsapp akan dikirimkan otomatis setiap jam 5 pagi setiap harinya. Pastikan Anda melakukan pendaftaran pasien sebelum jam 5 pagi untuk mendapatkan notifikasi pada hari yang sama. Notifikasi Whatsapp tidak ada pengiriman jika waktu kunjungan (appointment) pasien belum berada dijangka waktu 1x24 jam. Setelah 1x24 jam, maka secara otomatis notifikasi akan dikirim melalui sistem.


Sumber : Assist.id (Status Pengiriman WhatsApp Notifikasi)


Berikut beberapa tutorial menggunakan Whatsapp Notifikasi


Selamat, Anda telah mengetahui Fitur Whatsapp Notifikasi pada Sistem Assist.id. Bila ada yang ingin ditanyakan silahkan hubungi live chat kami atau whatsapp support ke nomor 0822-4800-7100.