Halo Rekan-rekan Assist.id!, untuk penggunaan pada Modul Kasir terdapat beberapa penggunaan yang dapat dibuat untuk keberlangsungan proses pembayaran pada Fasilitas kesehatan. Dengan adanya modul Kasir ini dapat memberikan aspek yang penting agar Klinik Anda bisa berkembang. Terdapat beberapa fitur yang terdapat pada modul kasir tersebut, bisa membantu untuk keberlangsungan dari proses transaksi yang ada di fasilitas kesehatan. 

Maka dari itu disini kami akan membahas fitur-fitur tersebut sebagai berikut : 

Fitur Pembayaran

Cara Mendaftarkan Pasien di Modul Kasir

  1. Masuk ke Modul Kasir

  2. Pada Pembayaran

  3. Setelahnya pilih +Tambah Pembayaran

  4. Tulis Nama Pasien pada kolom pencarian dan Klik New

  5. Isi formulir Pasien Baru dengan lengkap sesuai ketentuan dan Simpan jika telah selesai

Selengkapnya mengenai Cara Mendaftarkan Pasien Baru

Cara Melakukan Pembayaran Pasien

  1. Masuk ke Modul Kasir

  2. Pada Pembayaran, pilih pasien yang akan melakukan pembayaran dan Klik Bayar

  3. Cek kembali data Transaksi pasien, setelah itu pilih Metode Pembayaran Pasien

  4. Lalu pilih Bayar

  5. Kemudian Cetak Struk Pembayaran

Selengkapnya mengenai Cara Melakukan Pembayaran Pasien

Cara Atur Print Struk

  1. Masuk ke Modul Kasir

  2. Pada Pembayaran, pilih pasien yang akan melakukan pembayaran dan Klik Bayar

  3. Cek kembali data Transaksi pasien, setelah itu pilih Metode Pembayaran Pasien

  4. Lalu pilih Bayar
  5. Pada Opsi Cetak Struk, sesuaikan Printer, Ukuran Kertas, Layout, Margin dan Headers & Footers sesuai dengan referensi Klinik

Selengkapnya mengenai Cara Atur Print Struk

Cara Menambahkan Item (Obat/Tindakan) di Invoice Pasien

  1. Masuk ke Modul Kasir 

  2. Pilih Pembayaran  

  3. Lalu Pilih Bayar pada transaksi Pasien

  4. Kemudian ketik nama Obat/Tindakan pada Kolom Pencarian, lalu pilih pada Obat atau Tindakan tersebut

  5.  Setelah selesai pilih Metode Pembayaran 

  6. Lalu pilih Bayar

  7. Kemudian Cetak Struk Pembayaran

Selengkapnya mengenai Cara Menambahkan Item (Obat/Tindakan) di Invoice Pasien

Cara Menghapus Item (Obat/Tindakan) di Invoice Pasien

  1. Masuk ke Modul Kasir 

  2. Pilih menu Pembayaran 

  3. Lalu pilih Bayar pada transaksi Pasien

  4. Pilih Obat/Tindakan yang akan dihapus kemudian Klik icon X / Delete

  5.  Setelah selesai pilih Metode Pembayaran 

  6. Lalu pilih Bayar

  7. Kemudian Cetak Struk Pembayaran

Selengkapnya mengenai Cara Menghapus Item (Obat/Tindakan) di Invoice Pasien

Cara Mengedit Jumlah Item (Obat/Tindakan) di Invoice Pasien

  1. Klik Modul Kasir - Pemabayarn lalu Klik Bayar pada transaksi Pasien

  2. Pilih Obat/Tindakan, kemudian ganti Jumlah (secara otomatis merubah total harga)

  3.  Setelah selesai pilih Metode Pembayaran dan Bayar

  4. Kemudian Cetak Struk Pembayaran

Selengkapnya mengenai Cara Mengedit Jumlah Item (Obat/Tindakan) di Invoice Pasien

Cara Memberikan Diskon Kepada Pasien

  1. Klik Modul Kasir - Pemabayarn lalu Klik Bayar pada transaksi Pasien

  2. Pilih Obat/Tindakan yang akan diberikan diskon, lalu pilih Tipe Diskon berupa Fix atau Persen

  3. Masukan Jumlah Diskon

  4.  Setelah selesai pilih Metode Pembayaran 

  5. Lalu pilih Bayar
  6. Kemudian Cetak Struk Pembayaran

Selengkapnya mengenai Cara Memberikan Diskon Kepada Pasien

Cara Membayar Menggunakan Kartu Debit/Kartu Kredit

  1. Klik Modul Kasir

  2. Pada Pembayaran, pilih pasien yang akan melakukan pembayaran dan pilih Bayar

  3. Cek kembali data Transaksi pasien, setelah itu pilih Metode Pembayaran Pasien - Debit atau Kredit

  4. Pilih Bank dan masukan Nomor Kartu serta Nama Pemilik Nomor Rekening

  5. Masukan jumlah bayar dan Klik Bayar

  6. Kemudian Cetak Struk Pembayaran

Selengkapnya mengenai Cara Membayar Menggunakan Kartu Debit/Kartu Kredit

Cara Membayar Menggunakan Perusahaan/Asuransi (Selain BPJS)

  1. Klik Modul Kasir

  2. Pada Pembayaran, pilih pasien yang akan melakukan pembayaran dan pilih Bayar

  3. Cek kembali data Transaksi pasien, setelah itu pilih Metode Pembayaran Pasien - Perusahaan atau Asuransi

  4. Pilih Nama Perusahaan atau Asuransi, lalu masukan Nomor Kartu serta Nama Pemilik Kartu

  5. Masukan jumlah bayar dan Klik Bayar

  6. Kemudian Cetak Struk Pembayaran

Selengkapnya mengenai Cara Membayar Menggunakan Perusahaan/Asuransi (Selain BPJS)

Cara Pembayaran Multipayment

  1. Klik Modul Kasir

  2. Pada Pembayaran, pilih pasien yang akan melakukan pembayaran dan pilih Bayar

  3. Cek kembali data Transaksi pasien, setelah itu pilih Metode Pembayaran Pertama

  4. Kemudian Centang Multi Type Payment

  5. Lalu pilih Metode Pembayaran Kedua

  6. Masukan jumlah yang harus dibayarkan 

  7. Lalu pilih Bayar
  8. Kemudian Cetak Struk Pembayaran

Selengkapnya mengenai Cara Pembayaran Multipayment

Cara Pengaturan Akun Tujuan

  1. Klik Modul Kasir

  2. Pada Pembayaran, pilih pasien yang akan melakukan pembayaran dan Klik Bayar

  3. Cek kembali data Transaksi pasien, setelah itu pilih Metode Pembayaran Pasien dan Akun yang sesuai

  4. Masukan jumlah yang harus dibayarkan

  5. Lalu pilih Bayar
  6. Kemudian Cetak Struk Pembayaran

Selengkapnya mengenai Cara Pengaturan Akun Tujuan

Cara Edit Tenaga Medis Utama dan Tenaga Medis Pembantu

  1. Klik Modul Kasir

  2. Pada Pembayaran, pilih pasien yang akan melakukan pembayaran dan Klik Bayar

  3. Kemudian klik tanda centang edit tenaga medis utama dan tenaga medis pembantu

  4. Pilih dokter utama dan Tenaga Medis Pembantu

  5. Masukan jumlah bayar dan Klik Bayar

  6. Kemudian Cetak Struk Pembayaran

Selengkapnya mengenai Cara Edit Tenaga Medis Utama dan Tenaga Medis Pembantu

Cara Membuat Pembayaran Baru Di Kasir

  1. Klik Modul Kasir

  2. Pada menu Pembayaran, Klik +Tambah Pembayaran

  3. Input Nama Pasien

  4. Input Obat/Bahan Habis Pakai dan Tindakan

  5. Lalu pilih Metode Pembayaran Kedua

  6. Masukan jumlah yang harus dibayarkan 

  7. Lalu pilih Bayar
  8. Kemudian Cetak Struk Pembayaran

Selengkapnya mengenai Cara Membuat Pembayaran Baru Di Kasir

Cara Tutup Buku

  1. Klik Modul Kasir

  2. Pada menu Pembayaran, Klik Tutup Buku

Selengkapnya mengenai Cara Tutup Buku

Fitur Hutang & Piutang

Cara Melihat dan Melakukan Pembayaran Hutang Piutang

  1. Pada Modul Kasir

  2. Pilih menu Hutang Piutang

  3. Ketik Nama Distributor / Nomor Invoice / Tanggal pada kolom pencarian

  4. Klik Bayar untuk melakukan pembayaran

  5. Setelah itu pilih Metode Pembayaran dan masukan jumlah yang dibayar

  6. Kemudian pilih Bayar dan Pilih Tipe Kertas Struk untuk dicetak

Selengkapnya mengenai Cara Melihat dan Melakukan Pembayaran Hutang Piutang

Selain beberapa fitur di atas, disini kami pun akan membahas bagaimana fitur-fitur yang ada pada Modul Kasir agar dapat membantu mengelola keuangan Fasilitas Kesehatan dengan Mudah, dengan membaca beberapa artikel terkait: